KABUPATEN TANGERANG - Pemotogan tumpeng dan senam nusantara meriahkan rangkaian milad (hari jadi) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) yang diselenggarakan Dewan Pengurus Cabang (DPC) PKS Curug, di Pertokoan Tataka Puri Curug, Ahad (22/4/2018).
Kegiatan ini dihadiri sekitar 300-an kader dan warga simpatisan PKS. Turut hadir dan senam bersama Anggota DPRD Kabupaten Tangerang, Rispanel Arya.
Selain itu kegiatan yang dilaksanakan pagi hari tersebut diramaikan pembagian doorprize untuk para peserta senam.
Posting Komentar